Mitos atau Fakta: Mandi Malam Bikin Rematik?

Banyak orang menganggap mandi malam bisa menyebabkan rematik. Itu sebabnya, meski sudah seharian beraktivitas dan berkeringat. Apakah benar begitu?

 

Menurut Nutrition Expert YOUVIT gummy multivitamin Puteri Aisyaffa S. Gz, RD anggapan ini hanya bersifat mitos. Sesungguhnya terdapat penyebab lainnya yang bisa menimbulkan keluhan rematik, namun mandi malam tidak termasuk di dalamnya.

 

Mandi malam dengan air dingin sendiri tidak menyebabkan rematik, bahkan, diketahui dari beberapa jurnal, mandi malam dengan air dingin dapat meningkatkan sistem imunitas tubuh, meningkatkan proses penyembuhan terutama sehabis olahraga, serta meningkatkan mood. 

 

Lalu mengapa muncul mitos mandi air dingin di malam hari bikin rematik?

 

Benarkah Mandi Malam Bisa Bikin Rematik?

 

Menurut Aisya, dikarenakan pertambahan usia, kebanyakan orang mengalami degradasi lapisan pelindung sendi. Itu sebabnya, mereka yang mengalami kondisi demikian tidak dianjurkan untuk mandi di malam hari menggunakan air dingin agar tidak memperparah kemungkinan terjadinya degradasi tersebut.

 

Hal tersebut bisa terjadi karena mandi malam dengan air dingin memicu terjadinya perubahan tekanan udara. Ketika ada terguyur air dingin, makan akan menekan tubuh sehingga jaringan di sekitar sendi semakin membesar. Kondisi inilah yang dapat menyebabkan beban sendi bertambah, sehingga muncul rasa nyeri. Rasa nyeri inilah yang sering disalahartikan sebagai rematik.

 

Agar selalu sehat dan kebutuhan vitamin harian kamu tercukupi, jangan lupa rutin konsumsi YOUVIT Gummy Multivitamin. Kandungan vitaminnya lengkap banget! Ada 10 vitamin dan 2 mineral dengan rasa mix berry yang enak.

 

Yuk, konsumsi #1gummysetiaphari biar kamu selalu sehat!

Comments (0)

Leave a comment